Bahan:
250 g buah APEL (Apel merah lebih bagus)
500 g buah kurma tanpa biji
1.250 ml air matang
1.5 g asam sitrat (sitrun)
Baca juga:
Cara Membuat (Resep):
1) Pilih apel yang segar dan tidak busuk. Cuci menggunakan air yang bersih kemudian kupas dan potong kecil-kecil.
2) Pilih kurma yang bersih dari kotoran, buang bijinya.
3) Campur daging buah apel dan kurma, tambahkan air. Hancurkan daging buah menggunakan blender. kemudian saring dengan menggunakan saringan stainless steel.
4) Tambahkan asam sitrat atau sitrun, panaskan dengan suhu 80 derajat celcius selama 10 menit, selanjutnya kemas menggunakan wadah yang steril.
NB: Hanya untuk 4 kemasan botol 250 ml.
No comments:
Post a Comment